Tiga mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) mengembangkan olahan brownies yang terbuat dari ketela pohon. Mereka mengharapkan inovasi tersebut dapat mengurangi konsumsi terigu impor yang menjadi bahan baku brownies.
"Selama ini brownies selalu dibuat dari bahan tepung terigu, padahal kebutuhan tepung terigu diIndonesia sangat tergantung pada impor," kata Wahida Umirohana, salah seorang mahasiswa UNY yang mengembangkan brownies ketela pohon, beberapa waktu lalu.
"Selama ini brownies selalu dibuat dari bahan tepung terigu, padahal kebutuhan tepung terigu di